Ringan + Anti Ribet ! Inilah 7 Aplikasi Perekam Layar Komputer Terbaik

Akan ada saatnya ketika kita dituntut untuk bisa mengabadikan aktivitas penggunaan computer menjadi sebuah video. Contohnya saja untuk membuat video tutorial, video presentasi, merekam game, dan untuk keperluan lainnya. Oleh karena itu, pastinya Anda akan memerlukan sebuah software atau aplikasi yang bisa merekam layar dengan penggunaannya yang mudah dan dengan hasil rekaman video yang berkualitas. 


Share:

7 Rekomendasi Laptop Harga 5 Jutaan, Bisa Dapat Core i5 Loh ! !

Berbagai perangkat teknologi yang menjadi media penyampai informasi, semakin hari kian semakin berkembang. Bahkan beberapa brand pelopor perangkat teknologi berani memberikan produk spesifikasi tingginya dengan harga yang relative terjangkau. Contohnya saja pada produk laptop. 

Sekarang ini, untuk mendapatkan laptop yang mumpuni, tak harus mengeluarkan budget yang terlampau tinggi. Pasalnya, kini laptop dengan spesifikasi yang cukup baik bisa Anda dapatkan dengan kisaran harga 5 jutaan.

Di pasar Indonesia sendiri, laptop dengan harga 5 jutaan ada banyak sekali. Laptop di kisaran harga ini pada umumnya sudah bisa digolongkan sebagai laptop menengah awal yang berarti spesifikasinya sudah cukup mumpuni, dan bisa digunakan untuk desain, main game maupun kebutuhan menengah keatas lainnya.




Share:

Sistem Operasi ?, Berikut Pengertian, Fungsi, Jenis, dan Macam-macamnya

Dalam dunia teknologi, pasti terdapat berbagai informasi yang bisa jadi sangat berarti. Bukan hanya sekedar menambah wawasan pribadi, tetapi juga menambah wawasan bangsa di negeri ini. Tak selamanya wawasan harus berisikan informasi luas, informasi dengan cakupan kecil dan sederhanapun bisa menjadikan Anda cerdas. 

Oleh karena itu, pada kesempatan kali ini Admin akan sedikit berbagi informasi yang erat kaitannya dengan teknologi, yaitu informasi seputar sistem operasi yang terdapat pada laptop atau computer yang sering Anda jumpai. Berikut artikel lengkapnya: 






Share:

Favorit

Ringan + Anti Ribet ! Inilah 7 Aplikasi Perekam Layar Komputer Terbaik

Akan ada saatnya ketika kita dituntut untuk bisa mengabadikan aktivitas penggunaan computer menjadi sebuah video. Contohnya saja untuk membu...

Terbaru

Kategori